Mengapa Baterai Laptop Tidak Terisi Saat Di Charge?

Mengapa Baterai Laptop Tidak Terisi Saat Di Charge
Charger Laptop Tidak Berfungsi – Mengapa Baterai Laptop Tidak Terisi Saat Di Charge

  1. Permasalahan pada kabel charger memberikan kita beberapa kemungkinan penyebab baterai laptop tidak terisi.
  2. Seperti ada kabel baterai yang rusak, kabel baterai ada yang putus, atau ada komponen charger yang aus hingga membuat daya yang disalurkan ke laptop tidak mampu membuat laptop hidup.

Jika benar penyebabnya adalah charger laptop Anda, kalian bisa membeli charger baru. Tapi sebelum itu cobalah untuk mengeceknya. Misal dengan mencharger menggunakan laptop berbeda, atau coba charger laptop Anda dengan charger berbeda. Kalau yang bermasalah bukan charger, mungkin yang rusak di sini adalah baterai laptop Anda. Mengapa Baterai Laptop Tidak Terisi Saat Di Charge Penyebab ini bisa diakibatkan karena penggunaan laptop yang sembarangan. Seperti tidak melepas charger padahal daya sudah penuh, mencharger laptop sambil dimainkan sampai membuat suhunya panas, dan sebagainya. Sebagai solusi, kalian dapat membeli baterai laptop baru.

Bagaimana cara memperbaiki laptop tidak bisa di charge saat mati?

Jakarta – Kalian pernah sedang asyik bekerja di depan laptop tiba-tiba baterainya nyaris habis, tapi ketika ingin di-charge tidak terjadi apa-apa dan baterai tidak terisi? Atau kalian pernah mendapat notifikasi yang mengatakan ‘Battery 20% Plugged In, Not Charging’? Masalah di atas memang umum ditemui di laptop yang telah berusia cukup tua.

Pasalnya baterai lithium yang umum digunakan di laptop kapasitasnya terus menurun tiap tahunnya. Tapi, hal ini bukan hanya disebabkan oleh baterai saja. Banyak faktor yang bisa menyebabkan baterai laptop tidak mengisi misalnya charger hingga port charger di laptop. Jangan buru-buru mengganti baterai laptop kalian dengan yang baru.

Coba ikuti 7 cara di bawah ini untuk mengatasi baterai laptop tidak yang tidak mengisi, seperti dirangkum detikINET : 1. Yakin Sudah Dicolok? Mungkin terdengar konyol, tapi kalian harus pastikan laptop sudah tercolok dengan charger. Cek adapter AC dan pastikan kabel yang bisa dilepas sudah terpasang dengan benar.

Selanjutnya pastikan baterai sudah berada di tempatnya, dan tidak ada yang salah di titik kontak baterai atau laptop. Setelah itu, coba colokkan charger di stopkontak lainnya untuk melihat apa ada sekring pendek atau putus. Dengan cara ini kalian bisa tahu bahwa yang menyebabkan baterai tidak terisi bukanlah user error, tapi karena isu lain yang belum diketahui.

Jadi penting untuk mengetahui penyebab baterai laptop tidak mengisi saat di-charge agar bisa diatasi dengan cepat.2. Lepas Baterai dari Laptop Jika laptop kalian memiliki baterai yang bisa dilepas-pasang, coba keluarkan baterai dari laptop. Kemudian tekan tombol power selama 15 detik untuk menguras semua sisa daya di laptop.

  • Dengan baterai laptop masih terpisah, colokkan charger ke laptop dan nyalakan.
  • Jika laptop menyala dengan normal, artinya charger bekerja dengan baik dan masalah ada di baterai.
  • Tapi kalian bisa mengatasinya dengan memasang baterai kembali, mungkin posisi baterainya saja yang salah.3.
  • Periksa Charger Jika laptop tidak bisa di-charge saat mati coba periksa charger bawaannya.

Cara memperbaiki charger laptop tidak berfungsi adalah dengan memperhatikan kabelnya jika ada yang kerutan atau bagian yang terbuka. Periksa ujung-ujungnya apa ada koneksi yang rusak, misalnya kabel yang longgar atau mungkin digigit hewan. Jangan lupakan adapter AC-nya.

  1. Apa warnanya berubah atau ada bagian yang bentuknya berubah? Coba diendus, jika ada aroma plastik terbakar mungkin itu sumber masalahnya.4.
  2. Periksa Colokan Charger Ketika memasukkan colokan charger ke laptop, koneksinya harus terasa solid dan mantap.
  3. Jika ada debu atau residu lainnya di dalam colokan, koneksinya mungkin tidak bisa optimal.

Coba bersihkan bagian dalam colokan menggunakan tusuk gigi, lalu coba colokkan kembali.5. Dinginkan Laptop Baterai laptop sangat rentan terhadap suhu yang panas, jadi jika laptop kalian overheat itu bisa menimbulkan masalah. Jika temperatur meningkat, sensor baterai bisa bermasalah dan justru memberitahu sistem jika baterai terisi penuh atau hilang sepenuhnya, hingga menyebabkan masalah saat charging.

Masalah seperti ini biasanya muncul di laptop lawas yang memiliki kualitas sistem cooling lebih rendah dibanding laptop baru. Jika laptop kalian overheat, coba matikan beberapa saat hingga mendingin, dan pastikan ventilasi udara bersih dari debu dan tidak terhalang.6. Update Driver Jika laptop kalian menggunakan Windows 10, buka menu Device Manager dan cari opsi Batteries yang di bawahnya ada beberapa entri.

Biasanya ada tiga entri: satu untuk baterai, satu untuk charger dan satu lagi yang disebut Microsoft ACPI Compliant Control Method Battery. Klik kanan di setiap entri, kemudian pilih Properties. Masuk ke tab Driver dan klik opsi Update Driver yang ada di bawahnya.

  1. Setelah itu, restart laptop kalian dan coba colokkan ke charger kembali.7.
  2. Uninstall Baterai Jika baterai laptop tidak mengisi saat di-charge, kalian bisa mengatasinya dengan uninstall baterai.
  3. Caranya buka menu Device Manager dan klik Batteries.
  4. Di situ kalian akan melihat dua entri: Microsoft AC Adapter dan Microsoft ACPI-Compliant Control Method Battery.
You might be interested:  A Solar Eclipse Occurs When The Moon?

Klik kanan di tiap entri dan pilih opsi Uninstall device. Setelah itu matikan laptop dan cabut charger dari laptop. Jika laptop kalian menggunakan baterai lepas pasang, cabut baterai dari laptop. Jika baterai sudah dilepas, coba masukkan kembali ke laptop.

Apa Penyebab daya baterai laptop tidak masuk saat dicas?

Solusi baterai laptop yang lama penuh meskipun sudah dicas berjam – jam – 1. Cek sambungan kabel laptop terhadap stop kontak Sebagian beberapa pengguna laptop berpendapat bahwa adaptor daya laptop dapat berhenti bekerja untuk beberapa saat yang bertujuan untuk melindungi diri dari masalah yang dirasakan oleh catu daya. Oleh karena itu coba lakukan :

Cabut kabel laptop >> tunggu beberapa menit >> lalu masukkan ke stop kontak pada ruangan lainnya.

Tambahan Apabila baterai laptop yang kita miliki dapat dilepas, coba lepaskan selama beberapa saat selama laptop tidak terhubung ke stop kontak. Tekan tombol power laptop kurang lebih selama 2 menit, kemudian masukkan kembali baterai, dan hubungkan laptop dengan stopkontak yang lain.2.

  • Pastikan kabel laptop dalam kondisi baik Untuk itu kita perlu memeriksa secara menyeluruh pada kabel daya untuk mengetahui adanya robekan, benturan, atau isolasi usang.
  • Jika ada, atau jika kabel daya melengkung atau berbau seperti plastik terbakar maka terdapat kemungkinan baterai laptop yang tidak terisi ketika dicas tersebut berasal dari kerusakan pada kabel tersebut.

Oleh karena itu kita perlu untuk mengganti kabel laptop tersebut dengan yang baru agar dapat membuat laptop bisa di charge kembali.

Periksalah garansi laptop sebelum mengganti setiap bagian. Mungkin ada garansi untuk keadaan tertentu.

3. Periksa konektivitas kabel laptop Bebeapa kasus yang terkadang membuat baterai laptop lenovo tidak mengisi adalah karena adanya masalah pada sambungannya, oleh karena itu periksa sambungan kabel ke laptop apakah terasa bergetar atau longgar. Apabila memang demikian maka kita perlu untuk melakukan tindakan sebagai berikut :

Cabut kabel, bersihkan kotoran dengan tusuk gigi kayu, dan bersihkan debu yang terbentuk dengan udara terkompresi.

Tambahan Pin yang tertekuk dan kerusakan lainnya merupakan suatu masalah khusus bagi masing – masing laptop untuk itu segeralah membawa laptop atau kabelnya ke toko reparasi. Kita juga dapat mencari petunjuk perbaikan sesuai model laptop yang kita miliki pada beberapa sumber di internet, namun tanpa peralatan yang sesuai memperbaiki laptop sendiri mungkin sulit dilakukan serta akan membuat garansinya tidak berlaku lagi.4.

  1. Reboot laptop dengan melepaskan baterai Baterai biasanya dapat dibuka dari bagian bawah laptop, dan mungkin memiliki kunci yang bisa dibuka menggunakan koin, atau dilepaskan dengan mengangkat tuas.
  2. Setelah itu matikan laptop, cabut dayanya, lalu keluarkan baterai dari laptop yang kita miliki.
  3. Biarkan baterai dikeluarkan selama sepuluh detik, pasang kembali, lalu nyalakan laptop.

Colokkan laptop kembali setelah menyala, dan tunggu sepuluh detik untuk melihat apakah laptop kini mengisi daya.

Akan tetapi tidak semua laptop memiliki tipe dengan baterai yang dapat dilepas atau laptop dengan baterai “removeble”. Untuk itu apabila laptop yang kita miliki termasuk jenis laptop dengan baterai tanam maka cara memperbaikinya cukup dengan nyalakan ulang laptop tanpa mencabut baterai.

5. Kurangi penggunaan saat laptop menjadi panas Salah satu faktor yang membuat baterai laptop tidak bisa full ketika dicharge adalah kondisi baterai laptop yang cepat panas. Oleh karena itu apabila laptop yang kita miliki mudah panas saat penggunaan jangka waktu yang lama, kita mungkin perlu untuk melakukan beberapa hal sebagai berikut :

  • Matikan laptop dan biarkan selama beberapa menit untuk mendinginkannya.
  • Jika ventilasi laptop sudah lama tidak dibersihkan, tiupkan sekaleng udara terkompresi ke dalam ventilasi kipas dari sudut tertentu, dalam embusan – embusan pendek untuk membersihkan debu.
  • Jangan meniupkan udara terkompresi langsung ke ventilasi kipas, cukup tiupkan dalam sudut tertentu atau kipas laptop akan rusak.

Tambahan Carilah panduan untuk membongkar model laptop yang kita miliki sebelum memulai, dan bekerjalah pada permukaan yang bersih dan besar. Namun, ingatlah bahwa membongkar laptop kemungkinan akan membatalkan garansinya.6. Hidupkan laptop tanpa menggunakan baterai Untuk memastikan daya baterai laptop yang tidak masuk ketika dicas yang paling mudah adalah dengan cara menghidupkan laptop tanpa baterai.

Untuk laptop dengan jenis baterai tanam yang tidak dapat dilepas, lewati saja langkah ini dan cobalah cara selanjutnya sebelum membawa laptop ke toko perbaikan laptop.

7. Ganti pengisi daya (charger) laptop Langkah terakhir pada metode yang pertama ini untuk memperbaiki baterai laptop yang di cas tidak penuh – penuh malah menjadi berkurang, kita perlu untuk mencoba mengganti charger yang bisa kita gunakan untuk mengecas laptop yang kita miliki.

  • Terkadang adaptor (kotak pada kabel) bermasalah, atau walaupun kita telah berusaha, sambungan yang kendur tidak dapat diperbaiki untuk itu pastikan dengan cara meminjam charger laptop milik teman yang sesuai dengan spek laptop yang kita miliki sebelum kita membeli charger laptop yang baru.
  • Namun dari semua cara diatas, sebelum kita melakukan beberapa langkah tersebut pastikan tegangan adaptor daya yang direkomendasikan produsen laptop.
You might be interested:  Tenaga Yang Digunakan Untuk Menjalankan Alat Transportasi Lrt Adalah?

Hal ini dikarenakan adaptor daya dengan tegangan yang salah dapat merusak baterai. Selain itu apabila kita merupakan salah satu pengguna laptop dari sebagian laptop yang memiliki baterai yang tak bisa dilepas, jika laptop tersebut masih memiliki garansi alangkah lebih baiknya jangan lepaskan baterai sendiri karena tindakan tersebut dapat membatalkan garansi.

  1. Cara Mengatasi Laptop Cepat Panas Yang Membuat Kinerja Menjadi Lemot, Hang dan Sering Restart Sendiri
  2. Cara Memperbaik Baterai Laptop Cepat Habis Sendiri Padahal Masih Baru

Demikian langkah – langkah mudah yang dapat kita lakukan apabila kita menghadapi masalah laptop yang tidak masuk ketika dicas atau dicharge tersebut. Semoga dengan cara diatas dapat memberikan solusi dari permasalahan yang kita hadapi selama ini, sekian dan terima kasih,

Bagaimana cara lepas baterai laptop?

Jakarta – Kalian pernah sedang asyik bekerja di depan laptop tiba-tiba baterainya nyaris habis, tapi ketika ingin di-charge tidak terjadi apa-apa dan baterai tidak terisi? Atau kalian pernah mendapat notifikasi yang mengatakan ‘Battery 20% Plugged In, Not Charging’? Masalah di atas memang umum ditemui di laptop yang telah berusia cukup tua.

  1. Pasalnya baterai lithium yang umum digunakan di laptop kapasitasnya terus menurun tiap tahunnya.
  2. Tapi, hal ini bukan hanya disebabkan oleh baterai saja.
  3. Banyak faktor yang bisa menyebabkan baterai laptop tidak mengisi misalnya charger hingga port charger di laptop.
  4. Jangan buru-buru mengganti baterai laptop kalian dengan yang baru.

Coba ikuti 7 cara di bawah ini untuk mengatasi baterai laptop tidak yang tidak mengisi, seperti dirangkum detikINET : 1. Yakin Sudah Dicolok? Mungkin terdengar konyol, tapi kalian harus pastikan laptop sudah tercolok dengan charger. Cek adapter AC dan pastikan kabel yang bisa dilepas sudah terpasang dengan benar.

Selanjutnya pastikan baterai sudah berada di tempatnya, dan tidak ada yang salah di titik kontak baterai atau laptop. Setelah itu, coba colokkan charger di stopkontak lainnya untuk melihat apa ada sekring pendek atau putus. Dengan cara ini kalian bisa tahu bahwa yang menyebabkan baterai tidak terisi bukanlah user error, tapi karena isu lain yang belum diketahui.

Jadi penting untuk mengetahui penyebab baterai laptop tidak mengisi saat di-charge agar bisa diatasi dengan cepat.2. Lepas Baterai dari Laptop Jika laptop kalian memiliki baterai yang bisa dilepas-pasang, coba keluarkan baterai dari laptop. Kemudian tekan tombol power selama 15 detik untuk menguras semua sisa daya di laptop.

  1. Dengan baterai laptop masih terpisah, colokkan charger ke laptop dan nyalakan.
  2. Jika laptop menyala dengan normal, artinya charger bekerja dengan baik dan masalah ada di baterai.
  3. Tapi kalian bisa mengatasinya dengan memasang baterai kembali, mungkin posisi baterainya saja yang salah.3.
  4. Periksa Charger Jika laptop tidak bisa di-charge saat mati coba periksa charger bawaannya.

Cara memperbaiki charger laptop tidak berfungsi adalah dengan memperhatikan kabelnya jika ada yang kerutan atau bagian yang terbuka. Periksa ujung-ujungnya apa ada koneksi yang rusak, misalnya kabel yang longgar atau mungkin digigit hewan. Jangan lupakan adapter AC-nya.

  • Apa warnanya berubah atau ada bagian yang bentuknya berubah? Coba diendus, jika ada aroma plastik terbakar mungkin itu sumber masalahnya.4.
  • Periksa Colokan Charger Ketika memasukkan colokan charger ke laptop, koneksinya harus terasa solid dan mantap.
  • Jika ada debu atau residu lainnya di dalam colokan, koneksinya mungkin tidak bisa optimal.

Coba bersihkan bagian dalam colokan menggunakan tusuk gigi, lalu coba colokkan kembali.5. Dinginkan Laptop Baterai laptop sangat rentan terhadap suhu yang panas, jadi jika laptop kalian overheat itu bisa menimbulkan masalah. Jika temperatur meningkat, sensor baterai bisa bermasalah dan justru memberitahu sistem jika baterai terisi penuh atau hilang sepenuhnya, hingga menyebabkan masalah saat charging.

Masalah seperti ini biasanya muncul di laptop lawas yang memiliki kualitas sistem cooling lebih rendah dibanding laptop baru. Jika laptop kalian overheat, coba matikan beberapa saat hingga mendingin, dan pastikan ventilasi udara bersih dari debu dan tidak terhalang.6. Update Driver Jika laptop kalian menggunakan Windows 10, buka menu Device Manager dan cari opsi Batteries yang di bawahnya ada beberapa entri.

Biasanya ada tiga entri: satu untuk baterai, satu untuk charger dan satu lagi yang disebut Microsoft ACPI Compliant Control Method Battery. Klik kanan di setiap entri, kemudian pilih Properties. Masuk ke tab Driver dan klik opsi Update Driver yang ada di bawahnya.

Setelah itu, restart laptop kalian dan coba colokkan ke charger kembali.7. Uninstall Baterai Jika baterai laptop tidak mengisi saat di-charge, kalian bisa mengatasinya dengan uninstall baterai. Caranya buka menu Device Manager dan klik Batteries. Di situ kalian akan melihat dua entri: Microsoft AC Adapter dan Microsoft ACPI-Compliant Control Method Battery.

You might be interested:  Cara Mengatasi Baterai Laptop Yang Tiba-Tiba Mati?

Klik kanan di tiap entri dan pilih opsi Uninstall device. Setelah itu matikan laptop dan cabut charger dari laptop. Jika laptop kalian menggunakan baterai lepas pasang, cabut baterai dari laptop. Jika baterai sudah dilepas, coba masukkan kembali ke laptop.

Bagaimana cara mengatasi sekring pendek pada baterai laptop?

Jakarta – Kalian pernah sedang asyik bekerja di depan laptop tiba-tiba baterainya nyaris habis, tapi ketika ingin di-charge tidak terjadi apa-apa dan baterai tidak terisi? Atau kalian pernah mendapat notifikasi yang mengatakan ‘Battery 20% Plugged In, Not Charging’? Masalah di atas memang umum ditemui di laptop yang telah berusia cukup tua.

  1. Pasalnya baterai lithium yang umum digunakan di laptop kapasitasnya terus menurun tiap tahunnya.
  2. Tapi, hal ini bukan hanya disebabkan oleh baterai saja.
  3. Banyak faktor yang bisa menyebabkan baterai laptop tidak mengisi misalnya charger hingga port charger di laptop.
  4. Jangan buru-buru mengganti baterai laptop kalian dengan yang baru.

Coba ikuti 7 cara di bawah ini untuk mengatasi baterai laptop tidak yang tidak mengisi, seperti dirangkum detikINET : 1. Yakin Sudah Dicolok? Mungkin terdengar konyol, tapi kalian harus pastikan laptop sudah tercolok dengan charger. Cek adapter AC dan pastikan kabel yang bisa dilepas sudah terpasang dengan benar.

  1. Selanjutnya pastikan baterai sudah berada di tempatnya, dan tidak ada yang salah di titik kontak baterai atau laptop.
  2. Setelah itu, coba colokkan charger di stopkontak lainnya untuk melihat apa ada sekring pendek atau putus.
  3. Dengan cara ini kalian bisa tahu bahwa yang menyebabkan baterai tidak terisi bukanlah user error, tapi karena isu lain yang belum diketahui.

Jadi penting untuk mengetahui penyebab baterai laptop tidak mengisi saat di-charge agar bisa diatasi dengan cepat.2. Lepas Baterai dari Laptop Jika laptop kalian memiliki baterai yang bisa dilepas-pasang, coba keluarkan baterai dari laptop. Kemudian tekan tombol power selama 15 detik untuk menguras semua sisa daya di laptop.

  • Dengan baterai laptop masih terpisah, colokkan charger ke laptop dan nyalakan.
  • Jika laptop menyala dengan normal, artinya charger bekerja dengan baik dan masalah ada di baterai.
  • Tapi kalian bisa mengatasinya dengan memasang baterai kembali, mungkin posisi baterainya saja yang salah.3.
  • Periksa Charger Jika laptop tidak bisa di-charge saat mati coba periksa charger bawaannya.

Cara memperbaiki charger laptop tidak berfungsi adalah dengan memperhatikan kabelnya jika ada yang kerutan atau bagian yang terbuka. Periksa ujung-ujungnya apa ada koneksi yang rusak, misalnya kabel yang longgar atau mungkin digigit hewan. Jangan lupakan adapter AC-nya.

Apa warnanya berubah atau ada bagian yang bentuknya berubah? Coba diendus, jika ada aroma plastik terbakar mungkin itu sumber masalahnya.4. Periksa Colokan Charger Ketika memasukkan colokan charger ke laptop, koneksinya harus terasa solid dan mantap. Jika ada debu atau residu lainnya di dalam colokan, koneksinya mungkin tidak bisa optimal.

Coba bersihkan bagian dalam colokan menggunakan tusuk gigi, lalu coba colokkan kembali.5. Dinginkan Laptop Baterai laptop sangat rentan terhadap suhu yang panas, jadi jika laptop kalian overheat itu bisa menimbulkan masalah. Jika temperatur meningkat, sensor baterai bisa bermasalah dan justru memberitahu sistem jika baterai terisi penuh atau hilang sepenuhnya, hingga menyebabkan masalah saat charging.

  1. Masalah seperti ini biasanya muncul di laptop lawas yang memiliki kualitas sistem cooling lebih rendah dibanding laptop baru.
  2. Jika laptop kalian overheat, coba matikan beberapa saat hingga mendingin, dan pastikan ventilasi udara bersih dari debu dan tidak terhalang.6.
  3. Update Driver Jika laptop kalian menggunakan Windows 10, buka menu Device Manager dan cari opsi Batteries yang di bawahnya ada beberapa entri.

Biasanya ada tiga entri: satu untuk baterai, satu untuk charger dan satu lagi yang disebut Microsoft ACPI Compliant Control Method Battery. Klik kanan di setiap entri, kemudian pilih Properties. Masuk ke tab Driver dan klik opsi Update Driver yang ada di bawahnya.

  • Setelah itu, restart laptop kalian dan coba colokkan ke charger kembali.7.
  • Uninstall Baterai Jika baterai laptop tidak mengisi saat di-charge, kalian bisa mengatasinya dengan uninstall baterai.
  • Caranya buka menu Device Manager dan klik Batteries.
  • Di situ kalian akan melihat dua entri: Microsoft AC Adapter dan Microsoft ACPI-Compliant Control Method Battery.

Klik kanan di tiap entri dan pilih opsi Uninstall device. Setelah itu matikan laptop dan cabut charger dari laptop. Jika laptop kalian menggunakan baterai lepas pasang, cabut baterai dari laptop. Jika baterai sudah dilepas, coba masukkan kembali ke laptop.